detikNews
Assad Akui Ada Teroris di Antara Gelombang Pengungsi Suriah
Mayoritas pengungsi Suriah yang tiba di Eropa merupakan warga biasa. Namun diakui Presiden Suriah Bashar al-Assad, sejumlah teroris berada di antara mereka.
Selasa, 01 Des 2015 10:59 WIB







































