DPRD DKI Jakarta belum menetapkan nama calon Pj Gubernur DKI Jakarta pada hari ini. Rapat penentuan calon Pj akan dilanjut lagi pada Jumat, 13 September 2024.
KPK menyita rumah di Jakarta terkait kasus TPPU eks Gubernur Malut Abdul Gani Kasuba (AGK). Tanah dan bangunan yang disita itu, ditaksir senilai Rp 3,5 miliar.
Polda Metro Jaya mengungkap penemuan dua kerangka manusia di gedung Kwitang pascakerusuhan. Identitas kerangka cocok dengan Farhan dan Reno yang hilang.
Anies Baswedan unggul survei elektabilitas di Jakarta versi Litbang Kompas. Hasil survei itu modal besar untuk menyongsong kemenangan di Pilkada Jakarta.
Dinkes DKI Jakarta menyebutkan kasus tuberkulosis (TBC) tahun 2024 mencapai 30 ribu. Penghitungan kasus itu dilakukan dari bulan Januari hingga Juli 2024.
Heru Budi mengunjungi Layanan Tuberculosis Multi Drug Resistance (TB MDR) hingga Layanan Stroke di RSUD Tarakan. Heru menyoroti tingginya kasus TBC di Jakarta.