Capres nomor urut 2 Prabowo Subianto berjanji akan membangun rumah sakit modern di setiap kabupaten/kota dan akan membangun puskesmas modern di setiap desa.
KPU menggelar debat capres terakhir malam ini. Dalam pelaksanaan debat itu, Mantan Menkes Terawan Agus Putranto terlihat dalam barisan TKN Prabowo-Gibran.
Ahok menyindir bansos yang diberlakukan pemerintah sama seperti di zaman kerajaan. Menteri Investasi Bahlil Lahadalia memberi balasan menohok. Begini katanya.
Prabowo Subianto serius mengkaji Bandara Bali Utara. Prabowo mengatakan Bali tidak cukup hanya satu bandara saja, perlu ada bandara lain sebagai alternatif.