detikNews
Solar Tumpah, Sejumlah Kendaraan Tabrakan dan Masuk Parit di Puncak
Sejumlah kendaraan terlibat kecelakaan beruntun dan masuk parit di Jalan Raya Cianjur-Puncak. Diduga hal itu karena jalanan licin akibat tumpahan solar.
Kamis, 06 Feb 2020 13:03 WIB