detikOto
SUV Canggih Buatan Volvo dan Geely, 'Ponsel Pintar dengan Roda'
Produsen China yang menguasai merek Volvo, Geely, memperlihatkan mobil SUV perdana dengan merek Lynk & Co. Mobil akan seperti ponsel yang memiliki roda.
Jumat, 21 Okt 2016 13:11 WIB







































