Sejumlah wilayah di Jakarta terendam banjir. Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menilai banjir hari ini karena kapasitas drainase lebih kecil dari curah hujan.
Hutama Karya mengakui adanya kerusakan lapisan perkerasan yang diakibatkan oleh intensitas curah hujan yang cukup tinggi sejak Selasa (31/12/2019) sore kemarin.
Bek Persija Jakarta, Otavio Dutra, tak masalah jika Macan Kemayoran menjalani laga tanpa penonton. Asalkan itu berlaku untuk semua klub di Shopee Liga 1 2020.