Pasukan Israel disengat ratusan tawon saat tank mereka melindas sarang serangga tersebut, hingga membuat 12 tentara di antaranya harus dirawat di rumah sakit.
Buronan nomor 1 di Thailand, Chaowalit Thongduang alias Sia Paeng Nanod, ditangkap di Bali. Begini perjalanan kasus narapidana yang kabur selama 7 bulan itu.
Kericuhan terjadi di Kaledonia Baru, wilayah luar negeri Prancis di Pasifik Selatan. Warga menolak putusan parlemen soal pendatang memberikan suara di pemilu.
Pabrik sepatu milik PT Sepatu Bata Tbk (BATA) di Purwakarta terpaksa ditutup karena tak mampu lagi melanjutkan produksi. Imbasnya ratusan karyawan terkena PHK.