Sergej Milinkovic-Savic merasa aneh harus menghadapi Simone Inzaghi sebagai musuh kala Lazio vs Inter Milan. Inzaghi sempat membesut Lazio selama lima musim.
Patrice Evra muak melihat Lionel Messi difavoritkan meraih Ballon d'Or 2021. Dia menilai La Pulga tidak lebih baik ketimbang kontestan-kontestan lainnya.
Peluncuran Mola di beberapa negara akan diawali dengan acara gala premier film original karya Mola 'Quagliarella, The Untold Story' pada 25 Oktober 2021.