Menjelang Pemilu 2009, partai politik makin sibuk dengan berbagai kegiatan. Partai Bulan Bintang (PBB) mengadakan konvoi sepeda yang diikuti sekitar 7000 kadernya.
Menjelang Pemilu 2009, partai politik makin sibuk dengan berbagai kegiatan. Partai Bulan Bintang (PBB) mengadakan konvoi sepeda yang diikuti sekitar 7000 kadernya.
Jika melihat poster Hancock di jaringan bioskop 21, otak akan berputar: apakah Hancock juga beraksi di Jakarta? Tapi jangan harap. Tak ada Bundaran HI di film Hollywood itu.
Sama-sama poster film Hancock, tapi siluet yang muncul di kacamata sang jagoan berbeda. Yang satu gambar Kota New York, yang satunya lagi gambar Bundaran HI.
Sudah nonton film Hancock, sang jagoan slebor? Jangan kaget jika melihat kacamata Hancock yang diperankan oleh Will Smith itu terpantul gambar Bundaran HI!
Banyak cara untuk menunjukkan rasa senang karena lolos sebagai peserta Pemilu 2009. Misalnya dengan gerak jalan santai seperti yang dilakukan oleh Partai Hanura.
Sejumlah acara gerak jalan dan sepeda santai digelar di jalanan protokol Jakarta, Minggu pagi ini. Ingat-ingat daerahnya, siapa tahu menghambat perjalanan Anda.