Jenazah pasien COVID-19 berseliweran di sungai Gangga dan mencemari sumber air. Warga di bantaran sungai mengkhawatirkan, jumlah jenazah bakal bertambah.
DKI memprediksi kasus Corona bisa tembus 100 ribu di periode Juli jika tak ada pengetatan. Langkah antisipasinya, DKI menyiapkan stadion indoor jadi RS darurat.
Pemprov DKI menyiapkan skenario untuk antisipasi lonjakan kasus Corona. Jika tak segera diperketat, kasus aktif Corona di DKI bisa tembus 100 ribu pada 8 Juli.
Muhammadiyah COVID-19 Commad Center (MCCC) memberi masukan agar Jokowi memberlakukan lockdown di Jawa. Dari hasil kajian MCCC, minimal tiga pekan lockdown.