Mobil yang sama seperti tunggangan Kaisar Jepang, Toyota Century, dijual di Indonesia. Dengan harga Rp 11 miliar lebih, mobil ini untuk kalangan terbatas.
Sebuah Volvo tua ditabrak dari belakang oleh Fortuner. Bagian belakang Volvo tahun 1997 ternyata baik-baik saja, justru sisi depan Fortuner yang ringsek parah.