Seorang penumpang mengembalikan selimut pesawat yang diambilnya 9 tahun lalu. Selimut itu ia kembalikan beserta sepucuk surat berisikan permohonan maaf.
Gubernur DKI, Anies Baswedan, melakukan pengecekan kondisi SMAN 8 Jakarta. Diketahui, SMAN 8 Jakarta sempat kebanjiran setinggi 2 meter pada Rabu (1/1) lalu.