detikFinance
PT Kereta Api Anggarkan Dana Investasi Rp 4,8 Triliun
PT Kereta Api (Persero) mempersiapkan dana investasi Rp 4,817 triliun di tahun 2011, guna meningkatkan sarana dan prasarana mode transportasi masal yang dikelola perseroan.
Kamis, 17 Mar 2011 11:23 WIB







































