Genosida yang dilakukan Israel di Gaza, Palestina secara terang-terangan membantai ribuan nyawa. Situasi di Gaza juga berdampak memperparah bencana iklim.
Israel melancarkan serangan ke kamp pengungsian Nuseirat di Gaza pada malam Idul Fitri, Selasa (9/4). Sebanyak 14 orang tewas, termasuk di antaranya anak-anak.
BRIN menemukan fakta air hujan di DKI Jakarta mengandung mikroplastik yang berpotensi membahayakan. Pramono Anung meminta DLH untuk mengkaji temuan tersebut.
Presiden Prabowo Subianto berpidato dalam Sidang Majelis Umum PBB. Media terkemuka Israel menyoroti saat Prabowo mengucapkan 'Shalom' di akhir pidatonya.