Amerika Serikat (AS) dan Rusia kembali bersitegang. Ketegangan itu terjadi usai jet tempur Rusia dituding menabrak drone milik AS hingga jatuh di Laut Hitam.
Rusia mengatakan pihaknya mengerahkan jet menyusul terdeteksinya drone AS di atas Laut Hitam. Rusia membantah jet tempurnya menjadi penyebab jatuhnya drone AS.
Super Air Jet rute Denpasar dengan tujuan Jakarta batal terbang gegara penumpang komplain suara bising. Dirut Super Air menegaskan suara tersebutt normal.