"Artinya tim ini sejak awal memang bukan tim independen. Forum yang tepat untuk menguji hasil tersebut adalah pengadilan," kata peneliti Pukat UGM Zaenur Rohman
Pengacara Hotman Paris mengeluhkan pelayanan pemeriksaan surat bebas Corona (COVID-19) di Bandara Soekarno Hatta. Dia meluapkan emosinya lewat Instagram.
PT Angkasa Pura II (Persero) memastikan penangguhan penerbangan internasional secara penuh di Bandara Soekarno-Hatta saat ini hanya pada rute dari dan ke China.