BEM KM UGM mundur dari Aliansi BEM SI karena kehadiran politikus dan aparat dalam Munas. Mereka menilai hal itu mencederai independensi gerakan mahasiswa.
Kemacetan di Jalan Abdul Rahman Saleh akibat pembangunan Flyover Nurtanio yang terhambat. Dinas Perhubungan Jabar dorong percepatan proyek pemerintah pusat itu.
Objek wisata di Jawa Barat ramai dikunjungi saat Idulfitri, didominasi masyarakat lokal. Pengelola berharap promosi pemerintah tingkatkan kunjungan wisatawan.