detikFinance
Dirut Bulog: Beras Selalu Menjadi Komoditas Politik
Masalah beras hingga saat ini selalu menjadi masalah politik. Masalah kenaikan dan penurunan harga beras atau apapun yang terjadi pada beras selalu dominan diseret ke soal politik.
Rabu, 12 Mei 2010 16:36 WIB







































