Sepakbola
Rooney dan Carrick Fit untuk Hadapi Everton
Manajer Manchester United, Louis van Gaal, memastikan bahwa Wayne Rooney dan Michael Carrick fit untuk menghadapi Everton. Beberapa pemain lainnya juga sudah pulih dari cedera dan kemungkinan bisa dimainkan.
Jumat, 16 Okt 2015 19:56 WIB







































