detikNews
Kedua Kali, Gugatan Lily Wahid dan Effendi Choirie Ditolak Hakim
Lagi-lagi mantan anggota DPR Fraksi PKB Lily Wahid dan Effendi Choirie menelan pil pahit. Sebab gugatan keduanya yang mempersoalkan pemecatan sebagai anggota DPR ditolak.
Selasa, 31 Jan 2012 19:07 WIB







































