Inilah masa-masa aneh di pasar minyak mentah dunia, yang ibarat naik roller coaster. Sempat jatuh ke wilayah negatif, harganya mulai pelahan naik lagi.
Bank Indonesia (BI) menyebut nilai tukar rupiah terhadap dolar AS saat ini masih naik turun. Namun BI optimistis rupiah akan menguat ke arah Rp 15.000.
PT PLN (Persero) mencatat utang yang jatuh tempo pada tahun ini sebesar Rp 35 triliun. Kemudian, PLN juga memiliki piutang ke pemerintah sebesar Rp 48 triliun.
Gugatan hukum muncul di Florida, AS, menuntut China untuk memberikan ganti-rugi terkait penyebaran COVID-19. Hal serupa terjadi di beberapa negara lain.