Wacana revisi UU Pemilu kembali muncul tanpa mengubah aturan pilkada. PKB menilai UU Pemilu perlu direvisi, sementara tidak perlu revisi untuk UU Pilkada.
Fredy Kusnadi menjalani pemeriksaan sebagai tersangka di kasus mafia tanah yang 'menjarah' rumah ibu mantan Wakil Menteri Luar Negeri, Dino Patti Djalal.
Ketua DPP PDIP Djarot Saiful Hidayat menyindir filosofi Anies dalam menangani banjir. Djarot menduga filosofi Anies dalam penanganan banjir, yakni menahan air.
Kejagung menyita aset milik Presiden Trada Alam Minera, Heru Hidayat. Sebanyak 20 kapal dan 1 unit mobil Ferrari diamankan terkait dugaan korupsi PT Asabri.
Megawati Soekarnoputri menyinggung kawasan Kali Ciliwung, Jakarta yang banyak sampah. Fraksi Gerindra DKI, M Taufik menilai kali Ciliwung merupakan ranah PUPR.