DPR RI menggelar fit and proper tes calon Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Herindra hari ini. DPR telah membentuk tim untuk melakukan uji kelayakan itu.
DPP Perkumpulan Aparatur Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (DPP Papdesi) mengucapkan selamat atas dilantiknya Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.
Gelombang massa menggelar aksi tolak revisi UU Pilkada di depan gedung DPR RI, Senayan, Jakarta. Begini penampakan luar gedung tersebut usai aksi demo.
Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka resmi dilantik sebagai presiden dan wakil presiden 2024-2029. Acara berlangsung di Gedung Nusantara, Jakarta.