detikHot
Ini Alasan Dihentikannya Penjualan Tiket Konser One Direction
Tiket konser boyband One Direction telah mulai dijual hari ini, Sabtu (31/5/2014) di Kota Kasablanka, Jakarta Selatan. Namun baru sekitar 30 menit penjualan dibuka, acara langsung dihentikan. Apa kata promotor dan pihak berwajib soal penghentian itu?
Sabtu, 31 Mei 2014 12:07 WIB







































