detikFinance
Pemerintah Jual Surat Utang Kupon 7,95%, Begini Cara Belinya
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menawarkan surat utang Savings Bond Ritel (SBR) seri SBR006. Bagaimana cara belinya?
Senin, 01 Apr 2019 11:42 WIB







































