Sepakbola Bidik Fikayo Tomori, AC Milan Kontak Chelsea AC Milan kabarnya membidik Fikayo Tomori. Chelsea, klub pemilik sang pemain, dilaporkan sudah dikontak Rossoneri. Rabu, 13 Jan 2021 02:00 WIB
Sepakbola Conte Tak Punya Alasan Minta Pemain Baru untuk Inter Bursa transfer musim dingin 2021 telah dibuka. Fabio Capello menilai pelatih Inter Milan, Antonio Conte, tak punya alasan untuk minta pemain baru. Rabu, 13 Jan 2021 00:03 WIB
Sepakbola Achraf Hakimi Samai Rekor Maicon di Inter, Dulu Samai Aksi Golnya Achraf Hakimi makin mirip sama Douglas Maicon di Inter Milan. Setelah menyamai aksi Maicon bikin gol, Hakimi kini juga menyamai rekor Maicon di Inter. Selasa, 12 Jan 2021 19:25 WIB
Sepakbola Brandt Dilirik Arsenal? Douglas Maicon Main di Liga Italia Lagi? Pemain Dortmund, Julian Brandt diisukan akan diboyong sama Arsenal. Terus pemain veteran Maicon kembali merumput di Liga Italia. Simak selengkapnya di sini. Selasa, 12 Jan 2021 19:08 WIB
Sepakbola Emerson Sepi Peminat Emerson Palmieri, bek kiri Chelsea, sepi peminat. Sempat dikabarkan diincar banyak klub dari Italia tapi cuma berujung jadi wacana belaka. Selasa, 12 Jan 2021 17:50 WIB
Sepakbola Inter Milan Menyia-nyiakan Bakat Eriksen Pelatih timnas Denmark Kasper Hjulman yakin, Inter Milan menyia-nyiakan kualitas Christian Eriksen. Peruntungan Eriksen diharapkan segera berubah. Selasa, 12 Jan 2021 07:31 WIB
Sepakbola Milan Vs Torino: Waktunya Ibrahimovic Temukan Ritme Lagi Zlatan Ibrahimovic sudah mulai dalam kondisi oke. Laga Coppa Italia antara AC Milan vs Torino jadi momen untuk menguji kebugaran Ibrahimovic. Selasa, 12 Jan 2021 06:00 WIB
Sepakbola Franck Kessie Merasa Seperti Pemimpin di AC Milan Franck Kessie telah menjalani musim keempat di AC Milan. Dia merasa sudah seperti pemimpin di tim. Selasa, 12 Jan 2021 02:05 WIB
Sepakbola Juventus Kehilangan Dybala Lawan Inter dan Napoli Juventus bakal kehilangan Paulo Dybala dalam beberapa pekan ke depan. Salah satu yang dilalui Dybala saat Juventus berhadapan dengan Inter Milan. Selasa, 12 Jan 2021 01:09 WIB
Sepakbola Juventus Menang, Dua Pemainnya Jadi 'Tumbal' Juventus mengalahkan Sassuolo 3-1 di lanjutan Liga Italia. Sayangnya dibayar mahal, dua pemain utamanya Paulo Dybala dan Weston McKennie cedera. Senin, 11 Jan 2021 20:00 WIB