Sepakbola
Menpora soal Pembekuan PSSI: Tunggu Kongres FIFA
Menpora Imam Nahrawi belum memberi isyarat apakah dalam waktu dekat akan mencabut SK pembekuan PSSI. Namun dia membuka kesempatan seluas-luasnya untuk setiap penyelenggaraan turnamen sepakbola.
Senin, 25 Jan 2016 17:46 WIB







































