detikFinance
Jokowi Minta Polri Ikut Kawal Investasi, Ini Respons Pengusaha
Presiden Jokowi meminta jajaran Polri untuk ikut menjaga serta mengawal investasi yang ada di daerah. Langkah ini direspons positif oleh pengusaha.
Sabtu, 04 Des 2021 17:25 WIB