Aktivitas Erupsi Gunung Ili Lewotolok masih terjadi sampai hari ini. Terdata sebanyak 7.968 orang mengungsi karena peristiwa erupsi Gunung Ili Lewotolok.
16.445 KK penerima bansos tunai Pemkab Mojokerto gigit jari lantaran baru sekali menerima pencairan. Padahal, Bupati Mojokerto berjanji mencairkan Juni-Agustus.
Di tengah lonjakan kasus COVID-19, Korsel mencatat kasus kematian janin pertama akibat virus Corona. Janin tersebut dipastikan positif Corona setelah lahir.