Pembangunan jalan Tol Pekanbaru-Padang sepanjang 240 km segera dimulai. Gubernur Sumbar Irwan Prayitno memastikan, pembangunan akan menggunakan lahan PTPN.
Tua di jalan. Begitulah ekspresi yang biasa terlontar dari warga saat melintasi jalanan di ibu kota. Kemacetan jadi horor tersendiri, khususnya 4 bulan ini.
Bank Indonesia (BI) mencatat tekanan inflasi di DKI Jakarta selama Juli 2017 menurun dibanding Juni 2017. Ini dipicu turunnya harga-harga bahan makanan.