Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah mengucapkan selamat atas hari lahir ke-94 Nahdlatul Ulama (NU). Muhammadiyah berharap NU istikamah dalam merekat ukhuwah.
Hari lahir (Harlah) ke-94 Nahdlatul Ulama jatuh pada hari ini. Kiai NU, KH Ahmad Mustofa Bisri atau Gus Mus berharap NU juga bisa berkarya untuk Indonesia.
PWNU Jawa Timur membenarkan rombongan mobil yang ditumpangi para kiai dari Jatim kecelakaan di Tol Cipali. Namun mereka bukan dari rombongan PWNU Jatim.
Bus yang membawa kiai perwakilan PWNU Jawa Timur mengalami kecelakaan di Tol Cikopo-Palimanan (Cipali), Kabupaten Majalengka, Jabar. Satu orang meninggal dunia.
Sejarah Hari Lahir Nahdlatul Ulama NU 1926-2020, membuktikan perannya dalam berbagai zaman. NU adalah organisasi Islam tradisional dengan peran hingga nasional.