Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin sukses melangkah ke babak 16 besar Malaysia Open 2023 usai menang dua gim langsung atas Akira Koga/Taichi Saito (Jepang).
Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana memastikan diri melaju ke babak 16 besar Malaysia Open 2023 usai menang rubber game atas Supak Jomkoh/Kittinupong Kedren.
Tujuh wakil Indonesia sudah menuntaskan pertandingan di hari kedua Malaysia Open 2023. Lima wakil berhasil melaju ke babak 16 besar, dua lainnya tersingkir.
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan lolos ke 16 besar Malaysia Open 2023. Perjuangan ekstra dilalui dua pasangan itu.