detikNews
Ketua MPR Optimistis Tim Investigasi TNI Ungkap Kasus Sleman
Ketua MPR Taufiq Kiemas meyakini tim investigasi yang dibentuk TNI Angkatan Darat dapat mengungkap kasus penyerangan Lapas Klas IIB Sleman. Taufiq mengapresiasi keputusan TNI membentuk tim investigasi.
Jumat, 29 Mar 2013 18:47 WIB







































