Rizal Ramli ikut dicopot oleh Jokowi dalam reshuffle kabinet jilid II. Ahok yang sempat 'berseteru' dengan Rizal soal reklamasi merespons pencopotan Rizal.
Mengawali perdagangan Rabu (27/7/2016), IHSG dibuka menguat 26,529 poin (0,51%) ke 5.250,924. Sementara indeks LQ45 dibuka naik 7,766 poin (0,86%) ke 909.921.
Pada perdagangan sesi I, IHSG ditutup terpangkas 5,814 poin (0,11%) ke 5.214,988. Sementara indeks LQ45 ditutup terkoreksi 0,966 poin (0,11%) ke 899.179.