Isu kiamat kini telah menjadi trending topic di twitter. MUI menegaskan sampai saat ini belum ada tanda-tanda kiamat. MUI meminta masyarakat tidak terpengaruh.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) memperingati HUT ke-74 Bhayangkara di Istana Negara. Dalam acara itu, Jokowi turut menyapa 6 polres di seluruh Indonesia.
Beragam respons diperlihatkan para pengguna medsos terkait virus corona. Namun disayangkan masih ada yang menjadikan situasi seperti ini sebagai bahan candaan