detikSport
Massa Segera Kembali ke Kokpit 'Jet Darat'
Felipe Massa meneruskan langkah positif menuju kepulihan. Pekan depan si pembalap Ferrari bahkan bisa saja sudah kembali ke kokpit "Jet Darat".
Selasa, 06 Okt 2009 22:20 WIB







































