Latihan tembak kapal Rusia digelar saat Ukraina dan negara-negara NATO, termasuk AS, juga sedang menggelar latihan militer gabungan di perairan Laut Hitam.
Ekskavasi tahap awal saluran air kuno di Desa Bulusari, Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan, tuntas. Banyak temuan potensial dari penggalian selama 10 hari.
Rektor Unipar Jember, RS, mundur dari jabatannya usai dinilai melakukan pelecehan seksual pada seorang dosen. Sementara sang dosen masih syok dan trauma.
Ratusan warga Madura demo di Balai Kota Surabaya meminta penyekatan Suramadu dihentikan. Namun menurut Menko PMK Muhadjir Effendy, penyekatan harus tetap ada.
Risiko penularan COVID-19 di Kab Pasuruan kembali ke zona oranye setelah beberapa bulan zona kuning. Hal itu karena lonjakan kasus beberapa hari terakhir.