Meskipun memiliki banyak keuntungan, petahana sering kalah karena masyarakat Jakarta lebih memilih pemimpin yang mampu melayani dan beradaptasi dengan harapan.
Mahfud Md mengatakan Cak Imin lawan paling berat dalam debat yang akan digelar pada 22 Desember mendatang. Anies Baswedan bersyukur dan bangga terkait itu.
Anies Baswedan enggan mengomentari sikap NasDem dan PKB yang mengisyaratkan merapat ke pemerintahan Prabowo-Gibran. Ia hanya meminta putusan MK dihormati.