Tangkapan layar akun Facebook bernama Aminuddin S yang mengunggah foto soal PKI dan mengaku bekerja di Polda Sumut viral. Polisi menyelidiki akun tersebut.
Masyarakat Jombang menilai, KH Bisri Syansuri layak mendapatkan gelar pahlawan nasional. Aspirasi itu mendapat dukungan dari Ketua Komisi X DPR RI Syaiful Huda.
Wakil Ketua MPR Syarief Hasan menyarankan Tap MPRS Nomor XXV/1966 jadi salah satu landasan hukum konsideran 'mengingat' di RUU Haluan Ideologi Pancasila.
Pemerintah melarang PNS menjadi anggota ormas terlarang. PNS yang terlibat dapat memunculkan sikap radikalisme negatif di lingkungan instansi pemerintah.