detikNews
Disabilitas Nyoblos di TPS, Kenapa Tidak?
Sugianto, penyandang disabilitas asal Pacitan mengaku senang bisa berpartisipasi memberikan suara dalam pemilu. Padahal sejak tahun 2004 dia menunggu panggilan.
Selasa, 13 Mar 2018 17:25 WIB







































