Dirkrimum PMJ menduga terjadi tindak pidana dalam peristiwa kebakaran Lapas Tangerang. Tubagus menyebut pihaknya mengumpulkan alat bukti dan memeriksa 20 saksi.
Sejumlah napi di Lapas Kelas 1 Tangerang sempat update status di media sosial sebelum terjadinya kebakaran. Menkum HAM telah membentuk tim untuk mendalami ini.
Sebanyak 41 jenazah korban kebakaran Lapas Kelas 1 Tangerang tiba di RS Polri untuk diidentifikasi. Polisi membuka posko crisis center untuk keluarga korban.
Menkum HAM menjenguk korban selamat kebakaran Lapas Kelas I Tangerang. Dia menyebut para korban masih trauma, bahkan beberapa di antaranya dirawat di ICU.