Komisi II DPR meminta MenPAN RB Asman Abnur menyelesaikan 11 PP terkait aparatur sipil negara (ASN) sebelum memasuki pembahasan Revisi UU ASN. Apa alasannya?
Politisi PDIP Arteria Dahlan menyarankan agar Jokowi tegas menolak penggunaan gambar dirinya untuk kepentingan partisan di Pilkada. Berikut selengkapnya.