Menteri Pekerjaan Umum Dody Hanggodo meminta Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) memberikan diskon tarif tol pada periode libur hari raya Idul Adha dan libur sekolah.
Progres pembangunan LRT Jakarta fase 1B Velodrome-Manggarai menunjukkan kemajuan signifikan, dengan tiang pancang dan struktur jembatan yang terus dikerjakan.
Pj Gubernur Teguh Setyabudi meninjau Refuse Derived Fuel Plant di Rorotan, Jakut, hari ini. Ia mengatakan RDF Rorotan akan selesai pada 15 Februari 2025.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta melaporkan tiga RT di kawasan Pluit Penjaringan Jakarta Utara terendam banjir rob atau banjir pesisir.