Sepakbola
Wenger Puas dengan Skuadnya
Musim baru belum dimulai Arsenal sudah ditinggal oleh dua pilar andalannya, Emmanuel Adebayor dan Kolo Touer. Namun sang manajer, Arsene Wenger, tetap percaya diri dengan pasukan yang dimilikinya.
Selasa, 11 Agu 2009 03:00 WIB







































