Pimpinan DPR RI terima aspirasi dari 16 organisasi mahasiswa. Dialog ini menunjukkan komitmen DPR untuk mendengarkan suara rakyat dan meningkatkan kinerja.
KPK melakukan penjadwalan ulang terhadap anggota Komisi XI DPR RI Ahmad Najib Qudratullah. Najib dipanggil dalam perkara dugaan korupsi dana CSR BI-OJK.
Kementerian PANRB dan DPR sepakat menunda pengangkatan CASN hingga Oktober 2025. Penyesuaian ini untuk optimalisasi rekrutmen ASN dan mendukung pembangunan.