Sepakbola
Wolfsburg Menang 1-0 di Kandang, Singkirkan Gent dengan Agregat 4-2
Gol Andre Schuerrle membuat Wolfsburg menang 1-0 saat menjamu Gent dalam partai leg II babak 16 besar Liga Champions. Wolfsburg ke perempatfinal dengan agregat 4-2.
Rabu, 09 Mar 2016 04:37 WIB







































