Filter
Urut berdasarkan
Tipe artikel
detikTravel
Pasirmukti, Liburan Asyik dengan Si Kecil di Bogor
Ingin merasakan liburan akhir pekan seru bersama di kecil? Bogor punya Kebun Wisata Pasirmukti di Citereup yang bisa jadi pilihan. Di sana, Anda bisa mengajak si kecil liburan sambil belajar menanam. Seru!
Kamis, 10 Jan 2013 16:08 WIB
detikTravel
Warung Kaleng, Tempat Nongkrong Turis Arab di Puncak
Kawasan puncak di Bogor bukan cuma tujuan wisata penduduk Jakarta dan sekitarnya, tapi juga turis asing dari Timur Tengah. Puncak pun terlihat semakin bergaya Arab lewat Warung Kaleng, kawasan nongkrong turis Arab.
Kamis, 10 Jan 2013 10:20 WIB
detikFood
Sedep Mantep Nasi Campur Komplet Racikan Dapur a la Jawa
Omah Pawon, artinya rumah dapur. Dari namanya saja, sudah bisa ditebak bahwa restoran ini bernuansa Jawa. Meskipun begitu, nuansa Jawanya tak begitu kental terlihat di bangunannya yang tampak modern minimalis. Menunya juga tak terbatas hanya makanan Jawa.
Selasa, 08 Jan 2013 15:58 WIB
detikFood
Film Tentang Pola Makan Masyarakat Afrika-Amerika Akan Dirilis
Masyarakat keturunan Afrika-Amerika di Amerika Selatan memiliki angka obesitas cukup tinggi. Pembuat film, Byron Hurt berusaha menampilkan kebiasaan makan makanan tradisional mereka dalam film dokumenter “Soul Food Junkies”.
Selasa, 01 Jan 2013 10:02 WIB
Wolipop
Acara Akhir Tahun Seru di Mal La Piazza & Central Park
Bagi Anda yang belum ada rencana untuk merayakan malam pergantian tahun, tak ada salahnya bila Anda mengunjungi Mal La Piazza dan Central Park. Kedua pusat perbelanjaan tersebut menghadirkan pesta tahun baru yang bisa membuat malam pergantian tahun Anda menjadi lebih meriah.
Senin, 31 Des 2012 18:17 WIB
detikFood
Pesta Tahun Baru di Rumah, Bisa Asyik Bisa Juga Repot
Tak hanya di hotel ataupun pusat keramaian, pesta tahun baru di rumah juga bisa jadi pilihan. Alasannya bisa jadi lebih murah, lebih praktis dan juga lebih dekat dengan keluarga ataupun teman dekat yang diundang. Namun ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan.
Senin, 31 Des 2012 11:45 WIB
detikFood
Trik Menyusun Menu Pesta BBQ yang Sehat Lezat
Banyak cara untuk merayakan tahun baru. Beberapa orang memilih untuk makan malam di restoran atau hotel. Namun, banyak juga yang menggelar pesta BBQ bersama keluarga di rumah. Apa saja yang perlu disajikan?
Minggu, 30 Des 2012 10:23 WIB
detikFood
6 Resto Mewah Ini Sajikan New Year's Eve Dinner Istimewa
Menikmati momen pergantian tahun tak lengkap rasanya tanpa hidangan lezat. Beberapa hotel berkelas di Jakarta menyediakan pilihan dinner di tahun baru dengan promo menarik. Serunya makan malam istimewa, diiringi lantunan musik dan diakhiri dengan count down bersama tepat saat pergantian tahun.
Jumat, 28 Des 2012 14:50 WIB
Wolipop
Lezatnya Roasted Chicken & Beef yang Menggetar Lidah
Tak ada salahnya sesekali Anda mencoba membuat makanan ala restoran bintang lima. Roasted chicken dan beef ini bisa menjadi santapan istimewa untuk keluarga di akhir pekan.
Jumat, 28 Des 2012 14:12 WIB







































