detikNews
18.533 Jamaah Haji Sudah Tiba di Arab Saudi
Pada hari pemberangkatan kelima yakni Jumat (5/9/2014) ini, total 18.533 jamaah haji tiba di Arab Saudi. Beberapa jamaah menjalani perawatan dan seorang jamaah asal Solo meninggal dunia di pesawat.
Jumat, 05 Sep 2014 14:05 WIB







































