Sepakbola
Skenario Semifinal: Dari Derby Sampai Mourinho vs Madrid
Bayern Munich, Atletico Madrid, Chelsea, dan Real Madrid tengah menanti siapa yang harus mereka hadapi di semifinal Liga Champions. Hasil undian sendiri menghadirkan sebuah potensi duel yang sudah puluhan kali dimainkan di Eropa.
Kamis, 10 Apr 2014 10:19 WIB







































