Ratusan buruh dari Aliansi Pekerja Buruh Surabaya sudah bergerak dari Jalan Mastrip, Karangpilang. Mereka mulai berkumpul di depan Kebun Binatang Surabaya.
Anggota Komisi I DPR F-Golkar Dave Akbarshah Laksono mengatakan diizinkannya kembali Menhan Prabowo Subianto ke AS terkait pertimbangan politik dan hukum.
Tenaga Ahli Utama KSP Ali Mochtar Ngabalin geram kepada para pendemo yang meminta Presiden Jokowi mundur dan perusuh. Ngabalin menyebut mereka sampah demokrasi.
Polisi bersama BKSDA Jatim mengagalkan penyelundupan burung. Sebanyak 131 ekor burung dilindungi tersebut diselundupkan dengan menggunakan pipa paralon.